Cara membuat nomor halaman (page Number) berbeda di Microsoft word Pada beberapa waktu yang lalu saya pernah share cara membuat nomor halaman otomatis pada Microsoft word. Nah tutorial Microsoft kali ini adalah pendalaman dari tutorial tersebut. Jadi jika sobat belum tahu cara membuat nomor halaman otomatis di Microsoft word, ada baiknya sobat membaca terlebih dahulu tutorial cara membuat nomor halaman otomatis di Microsoft word Setelah mengerti cara membuat nomor halaman otomatis di Microsoft word sekarang kita akan mulai membuat nomor halaman berbeda di Microsoft word 1. Buka makalah yang sudah sobat susun *saya anggap sobat sudah punya file word yang sudah siap di beri halaman berbeda 2. Tambahkan page number seperti biasa, dan atur nomor halaman menjadi model nomor romawi (baca : Cara membuat nomor halaman otomatis di word ) 3. Tempatkan kursor di akhir halaman yang nomor halamnya ingin berbeda. Contoh ; jika sobat ingin membuat halaman tiga dengan nomor hala...